Pada kesempatan kali ini admin ingin membagikan informasi mengenai Daftar Resmi Nama Guru Peserta PLPG 2017. Pelaksanaan sertifikasi guru tahun 2017, dengan beredar informasi melalui media sosial., yang berisikan informasi yang sudah menyebar itu disebutkan adanya peraturan baru yang nanti akan diterapkan dalam proses sertifikasi guru tahun 2017 melalui jalur Pendidikan Latihan Profesi Guru (PLPG). Adapun jadwal pelaksanaan UKG Ulang I akan dilaksanakan pada tanggal 25 s.d 29 April 2017 dan sertifikasi guru tahun 2017 akan dimulai pada bulan Mei 2017 dengan rincian tahapan sebagaimana terlampir dalam link download dibawah.
Daftar resmi Nama Guru Peserta PLPG 2017 Semua Propinsi |
Daftar Resmi Nama Guru Peserta PLPG 2017 Semua Provinsi (DOWNLOAD DISINI)
Aturan Baru Pelaksanaan PLPG 2017 (DOWNLOAD DISINI)
Rincian Jadwal Pelaksanaan PLPG 2017 (DOWNLOAD DISINI)
Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan sudah memulai rangkaian kegiatan sertifikasi guru tahun 2017.
Berkenaan dengan pelaksanaan kegiatan Sertifikasi guru 2017,penting perlu diketahui sebagai berikut.
- Menyampaikan informasi kepada guru tentang proses pelaksanaan sertifikasi guru tahun 2017 dan UKG Ulang.
- Memverifikasi kelengkapan berkas peserta sertifikasi guru tahun 2017.
- Mengirimkan berkas peserta sertifikasi guru tahun 2017 ke LPMP.
- Mencetak dan menandatangani Format Al.
- Mengirimkan dokumen/berkas peserta sertifikasi guru tahun 2017 dan Format Al ke LPMP.
Demikian informasi yang dapat saya sampaikan semoga informasi mengenai PLPG 2017 ini dapat berguna dan bermanfaat bagi rekan-rekan guru semuanya.
Salam Pendidikan.
3 komentar
Write komentarBagaimana seandainya tidak bisa hadir pada jadwal yang telah ditentukan dari pihak sergur untuk UTN ulang, apakah bisa dijadwal ulang ujian UTNnya?. Mohon infox...
ReplyBagaimana seandainya tidak bisa hadir pada jadwal yang telah ditentukan dari pihak sergur untuk UTN ulang, apakah bisa dijadwal ulang ujian UTNnya?. Mohon infox...
ReplyTerimakasih pak pertanyaannya. Ini masih menurut saya, kerena belum mempunyai infonya.
ReplyUntuk ketentuan persoalan yang tidak bisa hadir pada saat jadwal yang di tentukan belum bisa di tentukan secara pasti, bisa saja tidak ada UTN ulang atau bisa di adakan lagi UTN.
Lebih baik jika sudah ada jadwal UTN ulang di usahakan hadir karena untuk meminimalisir resiko yang akan terjadi.
EmoticonEmoticon